Balada Penjual Mie Ayam Saat Wabah Corona

Bukan lagi superhero yang memiliki kekuatan tangguh, tapi banyak orang-orang di sekitar kita yang juga tangguh dalam menjalani kehidupan ini. Pasang surutnya kerikil kehidupan, tidak membuat mereka lantas tergelincir dan mengeluh begitu saja. Semua dihadapi dan dijalaninya sekuat jiwa dan raga. Inilah salah satu superhero itu. Pak Slamet seorang pahlawan bagi keluarganya meski usianya sudah […]