Berhenti Menyalahkan Alam, Mulai Berbenah Demi Perubahan

Sebuah kekeliruan saat sebuah kerusakan dijadikan pembenaran. Seperti saat terjadi bencana alam, seringkali yang terjadi banyak di antara kita yang akan menyalahkan alam, padahal boleh jadi itu akibat dari ulah tangan manusia sendiri. Seperti saat banjir datang, curah hujan yang tinggi seringkali disalahkan. Padahal hujan adalah rahmat, turun dari langitNya untuk makhluk-makhluk Allah di atas […]
Cinta Berdaya : Launching Kebun Sayur Smart for Dhuafa
Ukhuwah Care Indonesia meluncurkan kegiatan pelatihan perdana Hiharaponik dan Launching Kebun Sayur Smart for Dhuafa : Rumah Pohon Ukhuwah yang betempat di dua lokasi berbeda, yaitu Etalase Rumah Pohon Ukhuwah Bekasi Timur dan di Kebun Wisata Rumah Pohon Ukhuwah Pondok Gede. Kegiatan yang berlangsung pada hari Ahad 21 Januari 2018 tersebut memiliki 3 (tiga) acara […]