Penyaluran Sedekah Pangan untuk Santri Yatim Dhuafa di Pesantren Nurul Ihsan, Jatiasih

sedekah pangan pesantren nurul ihsan

Berbagi Sedekah Pangan Buat Umat (SPBU) merupakan salah satu program UCare Indonesia dalam membantu kebutuhan pasokan pangan bagi para anak yatim, janda, lansia dan keluarga dhuafa. Termasuk di dalamnya para santri yang berasal dari keluarga prasejahtera. Sehingga dengan berbagi kebutuhan pangan kepada saudara-saudara kita, dapat membantu kehidupan mereka. Distribusi Sedekah Pangan di Pondok Pesantren Nurul […]