4 Kelebihan Berbagi di Bulan Ramadan Lewat Lembaga Amil Zakat!

Semangat berbagi di bulan Ramadan akan muncul di setiap hati kaum muslimin sebab menyadari betapa istimewanya bulan Ramadan yang membawa keberkahan. Semangat berbagi di bulan Ramadan bukan hanya tentang memberikan materi, tetapi juga tentang berbagi waktu, tenaga, dan kebaikan kepada orang lain. Semangat Berbagi Antarkan Kebaikan untuk Bantu Sesama Dengan segala kebaikan yang ada, Ramadan […]
Santunan Anak Yatim: Amalan Istimewa yang Bisa Mengantarkan ke Surga!

Diam-diam jadi amalan istimewa, santunan anak yatim punya banyak kemuliaan! Setiap Muslim tentu menginginkan tempat terbaik di akhirat, yaitu surga, dan lebih dari itu, berada di sisi Rasulullah SAW. Tahukah sahabat, salah satu amalan yang dapat mendekatkan kita dengan Rasulullah SAW adalah dengan menyantuni anak yatim. Rasulullah Shalallahu Alaihi Wassalam bersabda: “Aku dan orang yang […]
Penyaluran Bantuan dan Pembinaan Anak Binaan Yatim (ABI Yatim UCare Indonesia)

Penyaluran bantuan dan pembinaan anak yatim merupakan salah satu bentuk tanggung jawab sosial yang memiliki dampak besar bagi kesejahteraan anak-anak yatim. Anak-anak yatim perlu mendapatkan perhatian khusus dari lingkungannya untuk pendampingan yang konsisten. Oleh karena itu, penyaluran bantuan dan pembinaan yang tepat dapat membantu mereka menghadapi kesulitan dan tantangan di masa mendatang. Penyaluran Bantuan dan […]
6 Keistimewaan Menyantuni Anak Yatim dan Dalilnya

Diam-diam banyak keistimewaan menyantuni anak yatim yang akan diperoleh bagi setiap muslim yang memperhatikannya. Anak yatim adalah mereka yang kehilangan ayahnya sebelum mencapai usia baligh, dan Islam memerintahkan umatnya untuk memperhatikan dan membantu mereka. Dalam Al-Qur’an dan hadis, mengingatkan kepada umatnya untuk peduli terhadap kondisi dan kehidupan anak yatim. 6 Keistimewaan Menyantuni Anak Yatim Berikut […]
Cek 7 Keutamaan Menjadi Orang Tua Asuh Anak Yatim dalam Islam

Terdapat kebaikan dan keutamaan menjadi orang tua asuh bagi yatim sebagai balasan atas amalan yang dilakukan. Dalam Islam, mengasuh anak yatim memiliki keutamaan yang sangat besar. Allah SWT dan Rasulullah SAW mengingatkan kepada umat Islam untuk peduli terhadap mereka yang kehilangan orang tua, khususnya anak yatim. 7 Keutamaan Menjadi Orang Tua Asuh Anak Yatim Berikut […]
Peduli Yatim, UCare Lakukan Pembinaan untuk Anak Yatim

Pembinaan untuk anak yatim dilaksanakan sebagai upaya pemberian dukungan pendidikan dan moral kepada anak-anak yatim. Adanya pembinaan ini menjadi jalan untuk membangun kepercayaan diri sekaligus meningkatkan wawasan yang lebih luas kepada anak-anak tentang pentingnya pendidikan, akhlak dan optimisme. UCare Sampaikan Bantuan dan Pembinaan untuk Anak Yatim Binaan Melalui program ABI Yatim, para orang tua asuh […]
Janji Allah untuk yang Bersedekah dalam Surah Al-Baqarah Ayat 261

Begitu dahsyatnya janji Allah untuk yang bersedekah! Sedekah itu bukan soal pengeluaran, persepsi ini yang harus diperbaiki. Sedekah adalah investasi dengan Allah Taala, Dzat Penguasa Langit dan Bumi. Sesungguhnya, Allah telah menjanjikan balasan dan jalan keluar, termasuk selamat dari azab Allah sebagai keutamaan dari sedekah. Jika pemikiran kapitalis bahwa pangkal kaya adalah menabung. Namun, Islam […]
Pembukaan Semarak Yatim Bahagia 1446 H Ajak Anak Yatim Makan Steak Bersama!

Pembukaan Semarak Yatim Bahagia 1446 H secara resmi dimulai pada hari Kamis, (25 Juli 2024) atau 19 Muharram 1446 H. Anak-anak yang datang merupakan anak yatim binaan UCare dari Medan Satria, Kota Bekasi. Anak-anak datang di sore hari bersama para pendampingnya dengan wajah sumringah dan mata berbinar-binar seakan menggambarkan, “Asikk, aku makan steak sore ini!” […]
Ambil Kesempatan Emas Sedekah Yatim Melalui Semarak Yatim Bahagia 1446H!

Sedekah yatim di bulan Muharram adalah salah satu amalan Istimewa yang bisa dilakukan untuk mengoptimalkan kebaikan di bulan haram. Muharram disebut juga sebagai “Syahrullah” atau Bulan Allah, dan banyak bersedekah dianjurkan untuk dilakukan di bulan ini. Apalagi sedekah yang diberikan adalah untuk kepentingan anak-anak yatim. Keutamaan Bulan Muharram Muharram memiliki beberapa keistimewaan, antara lain: 3 […]
Penyaluran Bantuan ABI Yatim untuk Dukung Pendidikan Anak Yatim

Bantuan ABI Yatim merupakan salah satu program pendistribusian pada sektor pendidikan. Program ini didukung penuh olah para donatur yang berkomitmen sebagai Orang Tua Asuh. dengan menjadi Orang Tua Asuh anak yatim. Para donatur setiap bulannya akan rutin memberikan donasi untuk anak yatim asuhnya untuk keperluan pendidikan ataupun kebutuhan lainnya. Hingga saat ini sebanyak 30 anak […]