UCare Indonesia Berbagi Makan Bergizi untuk Para Murid di TPA Al-Husna
Berbagi makanan bergizi dapat menjadi langkah untuk membantu mendukung kebutuhan gizi anak. Kekurangan gizi pada anak-anak dapat berdampak serius pada pertumbuhan fisik dan perkembangan intelektual mereka. Salah satu cara untuk membantu mengatasi masalah ini adalah dengan berbagi makanan bergizi untuk anak. Ini bukan hanya tindakan mendermakan harta, tetapi juga investasi untuk masa depan yang lebih […]