Doa Naik Kendaraan yang Diajarkan oleh Rasulullah Saw

Banyak doa yang bisa diamalkan untuk umat islam, salah satunya adalah doa berkendara. Yang mana kita sendiri tahu bahwa saat bepergian dan menggunakan alat transportasi di darat, udara ataupun laut tidak luput untuk senantiasa mohon perlindungan kepada Allah SWT. Sebab, milikNyalah segala apa yang ada di langit dan di bumi. Saat ini, orang tentu lebih […]