Good! PT Migas Hulu Jabar Kolaborasi Bersama UCare Indonesia untuk 50 Paket Pangan

PT Migas Hulu Jabar ONWJ (MUJ ONWJ) merupakan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang bergerak sebagai perusahaan minyak & gas bumi. PT Migas Hulu Jabar (ONWJ) di antaranya milik pemerintah provinsi Jawa Barat, Provinsi DKI Jakarta, Kabupaten Karawang, Kabupaten Indramayu, Kabupaten Subang dan Kabupaten Bekasi. (migashulujabaronwj.co.id) Kolaborasi PT Migas Hulu Jabar dengan UCare Indonesia […]