Sukses! Pengolahan Minyak Jelantah Menjadi Sabun Bersama RW Jawara

pelatihan minyak jelantah ucare indonesia

Minyak jelantah atau minyak bekas pemakaian masih menjadi penyumbang limbah di rumah tangga yang cukup tinggi, hampir sekitar 60 persen. Nyatanya jika limbah tersebut dibuang secara sembarangan justru akan mengakibatkan masalah baru, seperti mencemari air, merusak tanah serta tanaman hingga yang tak sedikit adalah membuat adanya tersumbatnya saluran air.   Limbah Minyak Jelantah Melihat kasus […]