10 Waktu yang Dianjurkan untuk Perbanyak Sholawat

Perbanyak sholawat adalah salah satu ekpresi dan bukti kecintaan kepada Nabi Muhammad Shollallahu Alaihi Wassalam. Secara bahasa, sholawat artinya berdoa. Makna sholawat malaikat dan manusia kepada Rasulullah adalah doa permohonan agar Allah SWT memuji dan memuliakan Rasulullah di dunia dan akhirat. Anjuran untuk Perbanyak Sholawat Dalam Al-Quran, Allah SWT telah berfirman إِنَّ اللَّهَ وَمَلَائِكَتَهُ يُصَلُّونَ […]
Keutamaan Membaca Al-Qur’an dan Mengamalkannya

Al-Qur’an yang kini menjadi kitab suci umat islam adalah kalamullah Azza Wa Jalla (firman Allah), yang mana membacanya dinilai sebagai ibadah. Al-Qur’an datang dari Allah Ta’ala dan kelak akan kembali juga kepadaNya. Berbeda dengan membaca buku-buku pada umumnya, membaca Al-Qur’an tidak hanya menjadi amal sholeh namun juga amalan utama yang dilakukan oleh lisan dan kelak […]
Raih Keberkahan Hidup dengan Al-Qur’an

Al-Quran itu hadiah terindah untuk kita umat islam. Perjalanannya juga indah, langsung diturunkan oleh Allah kepada Rasulullah melalui Malaikat Jibril yang mulia. Diturunkan berangsur-angsur dengan angka yang cantik. 22 tahun, 2 bulan dan 22 hari atau 23 tahun. Al-Quran yang mulia diturunkan pada bulan yang mulia, 17 Ramadhan. Saking mulianya, tak akan ada yang […]