Pemkot Padang Ingin Jadikan Program Pro Ibu Ucare Indonesia Jadi Role Model

UCAREINDONESIA.ORG – Pemerintah Kota Padang mengundang Ketua Dewan Pembina Laz Ukhuwah Care Indoensia, Achmad Ridwan sebagai narasumber pelatihan pemberdayaan ekonomi mikro Kota Padang. Dalam kesempatan itu, Achmad Ridwan menyampaikan “Succes Story Pemberdayaan Ekonomi Kaum Dhuafa melalui Program Pro Ibu di hadapan 50 Koperasi dan Masyarakat Ekonomi Syariah Kota Padang. Menurut pria lulusan […]
PRO IBU (Program Indonesia Berdaya Ukhuwah) Berantas Rentenir

UCAREINDONESIA.ORG – Melihat banyaknya warga yang masih kurang mampu atau dikatakan kurang mandiri secara finansial, bukanlah suatu hal yang sepele. Bersama problema yang terjadi di tengah masyarakat, UCare Indonesia dengan tagline Cinta Berdaya membentuk sebuah program bernama PRO IBU. Program yang bernama PRO IBU ini merupakan singkatan dari Program Indonesia Berdaya Ukhuwah (PRO IBU). […]